DEAR MANTAN

Ada banyak cara untuk dekat kepada Allah. Entah memang dari awal di jalan yang lurus atau harus menjalani dulu yang namanya jalan 'salah'. Bila sahabat dulu pernah merasakan yang namanya pacaran, dan sekarang lebih dekat kepada Allah, mungkin Allah sudah menakdirkan demikianlah jalan untuk bisa mencintai-Nya. Oleh karenanya, dari proses itu jadikanlah sebuah pengalaman dan ambil hikmah agar tidak menjadikan diri kembali pada masa lalu itu. Pun tidak ada salahnya bila saat ini harus mengatakan terima kasih pada MANTAN. Karena dia, kau kini semakin tahu arti cinta Allah yang tak mengizinkan hamba-Nya mencintai makhluk/berharap pada sang makhluk sebelum mencintai DIA. Dan buat sahabat yang belum pernah merasakan yang namanya pacaran, tak perlu mencobanya. Carilah jalan yang terbaik untuk dekat pada-Nya. Ini hanya sebuah proses dari takdir yang sudah Allah gariskan untuk masing-masing hamba-Nya. Yuk, saling berbagi kebaikan. Tag sahabatmu. Semoga bermanfaat. 😊 Jangan lupa ➡

#selangkahpadamu

Komentar

Postingan Populer